Ruang Baca dan Diskusi Fakultas Ekonomi dan Bisnis 

Ruang Baca dan Diskusi Fakultas Ekonomi dan Bisnis merupakan sarana dan prasarana yang diperuntukkan bagi kegiatan Civitas Akademika dalam mencari dan menemukan sumber informasi atau media yang mahasiswa butuhkan dalam proses mengembangkan wawasan baik dalam bidang akademis seperti pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat selayaknya tercantum pada penerapan Tri Dharma Perguruan Tinggi. 

Lokasi

Gedung H. Fakultas Ekonomi dan Bisnis 

Universitas Dr Soetomo Surabaya

Jl. Semolowaru No.84, Menur Pumpungan, Kec. Sukolilo, Kota SBY, Jawa Timur 60118

Operasional

Hari : Senin – Kamis                                           Hari : Jum’at

Jam Operasional : 08.00 – 16.00 WIB                Jam Operasional : 08.00 – 16.30 WIB

Jam : 12. 00 – 13.00 WIB (Istirahat)                  Jam : 11. 30 – 13.30 WIB (Istirahat)

Dokumen Penting

INFORMASI LANGGANAN E-JOURNAL INTERNASIONAL